Windows 8 menawarkan beberapa cara sebagai solusi jika terjadi sesuatu terhadap sistem komputer Anda, Restore dan Recovery adalah salah satu cara yang dapat Anda lakukan guna menyiapkan antisipasi untuk masalah sistem yang mungkin saja terjadi di masa yang akan datang.
Meskipun popularitas Windows 8 tidak seperti 7 atau XP namun Microsoft telah menekankan bahwa mereka akan terus kukuh dengan kepercayaan bahwa Windows 8 adalah sistem operasi masa depan yang harus digunakan oleh pengguna komputer Windows dan dipercaya merupakan cikal bakal sistem operasi canggih dan favorit di masa mendatang.
Kali ini saya akan mengulas cara mudah membuat USB Recovery Drive di komputer dengan sistem operasi Windows 8, yuk kita coba!
- Di Windows 8 Start Screen Anda cari Recovery Drive kemudian akan muncul menu Settings, klik saja. Tapi sebelum itu pastikan Flask Disk Anda sudah terhubung ke komputer.
- Di halaman Settings klik Create a recovery drive.
- Kemudian Anda akan dibawa ke halaman Wizard untuk membuat drive recovery, klik saja tombol Next.
- Anda highlight saja drive flashdisk Anda kemudian klik tombol Next lagi.
- Selanjutnya Anda diberi peringatan oleh sistem, abaikan saja dan klik tombol Create dan tunggu proses tersebut hingga tuntas.
Anda sudah berhasil membuat file recovery dia Flashdisk untuk keperluan perbaikan sistem jika terjadi masalah di komputer Anda. Untuk menggunakan file recovery, biasanya sistem akan mengenali secara otomatis ketika Flashdisk disambungkan saat komputer dihidupkan.
sumber: http://blog.fastncheap.com/cara-mudah-membuat-usb-recovery-drive-di-windows-8/#ixzz2avQNsIeK
Berlangganan Artikel:
Related Post:
Tips-Trick
- Menghilangkan Program Pre-instal di Windows 8
- Mengaktifkan Fitur Notifikasi Jika Akun Facebook Dibajak
- Cara Instal BBM di Android 2.3 Gingerbread
- Menyalin dan Memindahkan Kontak ke Ponsel Android
- Menerapkan Satu Background Untuk Semua Slide Sekaligus di MS PowerPoint
- Merubah Arah Animasi di Microsoft PowerPoint 2013
- Cara Melindungi Video Dengan Kata Sandi
- 5 Tips Meningkatkan Kecepatan dan Efisiensi Penggunaan Windows 8
- Langkah Menjalankan Fitur Disk Check di Windows 8.1
- Trik Menonaktifkan Animasi Start Screen di Windows 8.1
- Trik Memindahkan Aplikasi ke Memori Eksternal Android
- Mencoba Aplikasi iOS di Komputer Windows Dengan Simulator iPadian
- Trik Menggunakan Fitur Mac di Komputer Windows
- Menghapus Spyware dan Malware Dengan SuperAntiSpyware
- Trik Membuat File Ekstraksi Tanpa Aplikasi Winrar atau Winzip di Windows dan Linux
- Tips n Trick Mengatasi Masalah Upgrade Windows 8.1
- Tips Menggunakan System Restore di Windows 8.1
- Tips Membeli Micro SD Untuk Smartphone dan Tablet
- 2 Opsi/Pilihan Cara Upgrade ke Windows 8.1
- Quiet Hours Aplikasi untuk Mematikan Notifikasi Aplikasi Windows 8.1
- Cara Menggunakan Proxy di Windows 8.1
- Memunculkan Kembali Tile Desktop di Layar Windows 8.1 Setelah Proses Upgrade
- Cara Mematikan Auto Update Apps di Windows 8.1
- Uninstall Internet Explorer 11 Dari Windows 8.1
- Mengetahui Tanggal dan Jam Instalasi OS Windows